Search

Dunia Tegang Saat Ilmuwan Geser Jarum Jam Kiamat


MOSKOW - 
Situasi dunia saat ini tegang dan menimbulkan kekhawatiran, ujar juru bicara Kremlin, Dmitry Peskov, pada Rabu (29/1), menanggapi langkah para ilmuwan yang menggeser jarum Jam Kiamat.

Dikutip dari Kantor Berita Anadolu, disebutkan bahwa "Jam Kiamat" merupakan representasi simbolis kemungkinan terjadinya bencana global akibat ulah manusia yang diresmikan pada 1947 oleh Bulletin of Atomic Scientists, sebuah organisasi yang didirikan dua tahun sebelumnya oleh sekelompok peneliti Manhattan Project.

Jam tersebut, yang ditetapkan oleh organisasi itu setiap tahun, menggunakan gambaran kiamat - tengah malam - dan istilah kontemporer tentang ledakan nuklir - hitungan mundur menuju nol - untuk menunjukkan adanya ancaman terkini terhadap umat manusia dan planet ini.

Pada Selasa, Bulletin of Atomic Scientists memajukan Jam Kiamat menjadi 89 detik menuju tengah malam, satu detik lebih dekat ke "bencana global" dibanding tahun lalu, menurut Ketua Bulletin Science and Security Board, Daniel Holz.

"Memang benar bahwa situasi global saat ini sangat tegang, dengan jumlah konflik, baik yang masih beku, belum terselesaikan hingga kini, maupun konflik bersenjata, mencapai tingkat yang luar biasa. Oleh karena itu, tentu saja ada alasan untuk khawatir," kata Peskov kepada wartawan. I tar

COMMENTS

 


 Ikuti kami di Google Berita


$type=three$va=0$count=12$cate=0$snippet=hide$rm=0$comment=0$date=hide$author=0

Nama

EKBIS,4251,ENGLISH,1792,FEED,46382,FOKUS,5085,GLOBAL,11329,HIBURAN,2447,HUKUM,5640,IPTEK,4731,NASIONAL,15980,OLAHRAGA,2696,OPINI,1584,POLITIK,5401,PROMOTE,5,RAGAM,10376,RELIGI,884,Z,40457,
ltr
item
Konfrontasi: Dunia Tegang Saat Ilmuwan Geser Jarum Jam Kiamat
Dunia Tegang Saat Ilmuwan Geser Jarum Jam Kiamat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdQU8DIS1TYkGxvcctso_Nk20hhCcZ8OtLIvQA5LOigBniJN_TuZYjcgbARMxPhIZOXCPDdCAot2-g7BpQifW9B1J0xnEuHRqxRcz40MS7vI_SQo4a6dHlLAlNpG2bG791MmFqWRSBEADhJMqS3yaDFWopOkqVahWDX3Sd8HZ_dXKCkxyI_waI0mW6UfA/w640-h362/jam-kiamat-2025-89-detik-menuju-waktu-tengah-malam_169.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdQU8DIS1TYkGxvcctso_Nk20hhCcZ8OtLIvQA5LOigBniJN_TuZYjcgbARMxPhIZOXCPDdCAot2-g7BpQifW9B1J0xnEuHRqxRcz40MS7vI_SQo4a6dHlLAlNpG2bG791MmFqWRSBEADhJMqS3yaDFWopOkqVahWDX3Sd8HZ_dXKCkxyI_waI0mW6UfA/s72-w640-c-h362/jam-kiamat-2025-89-detik-menuju-waktu-tengah-malam_169.png
Konfrontasi
https://www.konfrontasi.com/2025/01/dunia-tegang-saat-ilmuwan-geser-jarum.html
https://www.konfrontasi.com/
https://www.konfrontasi.com/
https://www.konfrontasi.com/2025/01/dunia-tegang-saat-ilmuwan-geser-jarum.html
true
7622946317735281371
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy