Submitted by redaksi on Jumat, 2 Mar 2018 - 20:55
Konfrontasi - Olla Ramlan langsung menjenguk sang adik Cynthia Ramlan, pasca dikabarkan mengalami kecelakaan.
Hal ini terlihat dari postingannya di Instagram Story-nya belum lama ini. Ia mengunggah foto sang adik yang tengah terbaring di ranjang rumah sakit.
Dalam foto tersebut, Olla tampak sadar kabar adiknya kecelakaan jadi perhatian, karenanya ia memberi kabar jika adiknya baik-baik saja
“@cynthiaramlan Baik2 aja alhamdulillah dia strong!,” tulisnya.
Submitted by redaksi on Jumat, 2 Mar 2018 - 18:54
Konfrontasi - Naas benar nasib Cynthia Ramlan. Dia mengalami kecelakaan kerja saat menjalani shooting sinetron anyarnya.
Dalam video yang viral di media sosial, adik Olla Ramlan itu terlihat tertabrak mobil. Bahkan, tubuh mantan istri Vicky Nitinegoro ini sampai merangsek ke bawah mobil.
Parahnya, kepala Cynthia berada sedikit lagi terlindas ban mobil tersebut. Alhasil, orang-orang di sekitar lokasi langsung berteriak kaget melihat insiden itu.
Submitted by webadmin on Kamis, 30 Nov 2017 - 07:55
KONFRONTASI-Cantik dan seksi, itulah dua kata yang tepat untuk menggambarkan sosok Olla Ramlan.
Di usia yang menginjak 37 tahun, pemain film Suami-suami Takut Istri The Movie itu makin terlihat berseri, menawan dan indah berseri.
Segala kecantikan raga tersebut tentu tak diperoleh Olla dengan mudah. Sedari dini, istri pengusaha muda M Aufar Hutapea itu getol melakukan perawatan kecantikan.
Ingin cantik memikat seperti Olla? Yuk simak ulasannya berikut:
1. Cuci muka
Submitted by redaksi on Jumat, 3 Nov 2017 - 18:55
Konfrontasi - Olla Ramlan melahirkan buah hatinya yang kedua ditemani suaminya, Aufar Hutapea. Dukungan dari keluarga dan sahabat terus diberikan, sebelum Olla menjalani proses lahiran secara caesar.
Salah satu teman dekatnya yang juga sesama aktris, Tya Ariesta, memberikan dukungan penuh bagi Olla di dalam ruang bersalin.
Submitted by webadmin on Rabu, 21 Jun 2017 - 20:55
KONFRONTASI-Mengandung anak kedua yang kini tengah berusia 4 bulan membuat tubuh langsing pembawa acara Olla Ramlan menjadi gemuk. Wanita asal Banjarmasin itu pun menyebut seluruh bagian tubuhnya membengkak.
"Gemuk ya, badannya sudah berisi banget. Sudah itu saja sih. Hidung juga sudah bengkak," ujar Olla saat ditemui di kediamannya di kawasan BSD, Tangerang Selatan, Selasa (20/6/2017).
Submitted by redaksi1 on Rabu, 17 Feb 2016 - 08:55
Konfrontasi - Ulang tahun model dan presenter Olla Ramlan pada Senin (15/2/2016) lalu terasa lebih istimewa. Sebabnya, ia berkesempatan merayakan ulang tahunnya di Tanah Suci Mekah.
Melalui akun Instagram pribadinya @ollaramlanaufar, Olla yang tengah menjalankan ibadah umroh, berbagi foto-foto kebahagiaannya. Dalam foto-foto tersebut, Olla tampil berhijab ditemani suaminya, Aufar Hutapea. Terlihat ada sebuah kue dengan 10 lilin di sekelilingnya.
Submitted by redaksi2 on Jumat, 8 Jan 2016 - 21:44
Konfrontasi - Sudah bukan rahasia lagi jika para wanita pasti mendambakan tubuh sehat dan juga langsing. Penampilan menjadi alasan utama wanita melakukan apapun untuk menjaga tubuhnya.
Sayangnya, ada beberapa wanita yang melakukan cara salah dalam menjaga badannya tetap ramping. Beberapa di antaranya bahkan sampai mengonsumsi obat yang terkadang tak diketahui asal-usulnya.
Submitted by redaksi2 on Kamis, 16 Oct 2014 - 06:13
KONFRONTASI - Olla Ramlan mengaku semakin sering merasa lelah. Maklum, lagi hamil enam bulan. "Capek, cepet ngos-ngosan nih sekarang, maklum udah gede (perutnya)," kata Olla saat ditemui tabloidnova.com di acara 'baby shower' Ashanty, Empirica, SCBD, Jakarta Selatan, Rabu (15/10).
Meski tengah hamil 6 bulan, namun, ia tetap aktif berolah raga. "Berenang, tapi kemarin senam yoga hamil, enak juga pas ikuti itu," ucapnya.
Meski tinggal hitungan bulan lagi, namun Olla belum memiliki persiapan apa-apa untuk menyambut calon buah hatinya.